Client

GDV melayani klien untuk produksi video dokumentasi, video perusahaan, video pemerintahan, petunjuk keamanan, petunjuk bagi pasien, video pengenalan produk, iklan televisi, video marketing kit, video display penjualan, branding, program televisi, video news release, dokumenter, video musik, film video dan permintaan khusus. Kami juga menyediakan jasa penyewaan alat dan supporting team untuk produksi video serta pelatihan keterampilan bidang video dan multimedia.